Demi Film, Angga Yunanda Siap Botak

Ady Prawira Riandi, Jurnalis
Sabtu 03 Agustus 2019 00:03 WIB
Angga Yunanda
Share :

JAKARTA - Angga Yunanda kini menjadi idola anak remaja berkat kualitas aktingnya di film Dua Garis Biru. Beradu akting dengan Zara JKT48, Angga tampil memukau sebagai Bima.

Meski terbilang aktor muda, Angga Yunanda mengaku sangat total untuk berkarier di dunia seni peran. Jika ia mendapat tugas memangkas rambut hingga botak, ia pun mengaku bersedia.

Baca Juga: Sinopsis dan Trailer Dua Garis Biru

 

"Tuntutan pekerjaan sih enggak apa-apa karena kan kalau rambut atau hal-hal yang mungkin bisa diperbaiki di kemudian hari gak masalah," kata Angga.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya