Unggahan tante dari Rafathar tersebut sontak mendapatkan cukup banyak respon daripara netizen. Diantaranya, ada yang memuji sikap Jeje yang memberikan perhatiannya pada sang istri, tetapi ada pula yang mencibir apa yang dilakukan pasangan ini.
"Hhhmmm gitu amat . Hamil muda puasa dulu nge mall nyaaa... Istirahat dirumah menikmati hamil muda.... Hhhmmmm," tulis vickyvheo666.
"Haduh gitu amat... alay bgt .. lebay pek...," tulis evanka712.
"Senang mbak @syahnazs diperhatikan dan disayang sama suami...memang hamil muda perlu ekstra hati2. Semoga sehat selalu ibu dan calon bayinya," tulis marilynkohang_.
(edh)