Sempat Sakit, Putri Ayu Ting Ting Borong Pakaian dan Mainan di Turki

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Selasa 12 Februari 2019 19:08 WIB
Ayu Ting Ting (Foto: Vania/Okezone)
Share :

JAKARTA - Ayu Ting Ting mengaku bahagia bisa mengajak serta anggota keluarganya untuk berlibur ke Turki. Dalam perjalanan selama kurang lebih lima hari di sana, anggota keluarganya pun nampak bahagia bisa menjalani liburan berkesan.

Ayu mengaku bahwa sempat terjadi insiden kecil sesaat setelah pesawat lepas landas. Sang putri, Bilqis Khumairah Razak, sempat muntah lantaran masuk angin. Namun setibanya di sana, Bilqis nampak sehat dan bisa mengikuti perjalanan tersebut.

Baca Juga: Hotman Paris Bakal Berikan Uang dan Baju pada Guru yang Dianiaya Siswa

Baca Juga: Amanda Manopo Pamer Belahan Dada, Netizen: Fotonya Ngeri

"Enggak, enggak (sempat drop), alhamdulillah sih enggak. Bilqis juga alhamdulillah aman, senang, sehat, dia sudah senang duluan sih, jadi staminanya bagus," ungkap Ayu Ting Ting saat ditemui di kawasan Tendean, Jakarta Selatan.

"Pas mau berangkat saja sih dia sempat muntah di pesawat karena kayaknya dia masuk angin. Tapi selama di Turki alhamdulillah dia sehat wal afiat, sampai dia pulang pun dia sehat alhamdulillah," sambungnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya