JAKARTA - Kapolda Jawa Timur, Irjen Pol Luki Hermawan kembali menguak jaringan prostitusi online yang tengah marak diperbincangkan. Luki mengungkapkan enam nama yang diduga terlibat dalam prostitusi online.
Dua dari enam nama tersebut bahkan adalah finalis dari ajang Puteri Indonesia tahun 2016 dan 2017 yang berinisial ML dan FG.
Baca Juga: Kecewa, Jane Shalimar Minta Vanessa Angel Kembalikan Kartu ATM
Baca Juga: Vanessa Angel Ngeles Dijebak, Polisi: Sudah 15 Kali Dipesan