Begini Reaksi Vanessa Angel Ketika Disinggung Soal Gonta-Ganti Pacar

Revi C. Rantung, Jurnalis
Rabu 19 Desember 2018 01:00 WIB
Vanessa Angel (Foto: Okezone)
Share :

Lebih lanjut, Vanessa Angel kembali melanjutkan bahwa selagi dirinya masih belum menikah, hal itu terasa sah-sah saja. Terlebih saat ini ia tengah mencari pendamping hidup yang terbaik.

Yang terpenting, ia tak merebut suami milik orang lain.

Baca juga: Raih Penghargaan di MAMA 2018, Marion Jola Makin Semangat Berkarya

"Ya misalnya kalau soal gonta-ganti pacar selama aku nggak merugikan orang lain dan nggak merebut pacar orang lain ya kenapa enggak. Toh aku juga mencari yang terbaik buat nantinya sampai di pelaminan," paparnya.

Vanessa kembali menambahkan, “Masa aku harus stuck sama cowok itu-itu aja kayaknya enggak mungkin. Jadi aku hanya menjalankan hidup aku aja dan aku happy, jadi ya why not, dan aku enggak merugikan orang lain juga," tutupnya.

(ady)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya