Dapat Banyak Kritik, Taylor Swift Undang Robbie Williams Nyanyi di Konsernya

Nur Chandra Laksana, Jurnalis
Senin 25 Juni 2018 08:02 WIB
Taylor Swift dan Robbie William (Foto: Billboard)
Share :

“Ya tuhan, Robbie Williams tampil di atas panggung bersama Taylor Swift di Wembley, dan semuanya menjadi riuh,” tulis salah satu penggemar Swift, seperti dikutip dari laman Billboard.

Untuk menyenangkan para penonton, pasangan duet tersebut menyanyikan beberapa lagu. Salah lagu yang mereka nyanyikan berjudul ‘Angels’. Penonton pun sangat bersemangat saat mereka menyanyikan lagu tersebut.

Menariknya, pada saat melakukan duet, Robbie pun sampai mengenakan T-shirt Taylor Swift untuk acara tersebut. Hal ini dilakukan olehnya sesaat Swift memainkan piano, disusul kemunculannya di atas panggung.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya