(Baca Juga: Minho 'SHINee' dan Choi Ji Woo Jadi Kakak-Adik di Drama Keluarga Most Beautiful Goodbye)
Pada awalnya, Byun Hyuk merupakan pembuat onar kemudian berubah menjadi Byun Hyuk yang lebih serius, dengan ketampanannya yang memesona dari kepala hingga ujung kaki. Bahkan, dia memiliki buket raksasa mawar merah jambu, dan dia terlihat senang dan gembira saat menunggu kedatangan Baek Jun.
Dari cuplikan tayangan drama tersebut, diperlihatkan pada bagian kedua masih, Byun Hyuk yang sangat asyik mendekorasi atap Baek Jun dengan lampu romantis.
(Baca Juga: Teror Berlanjut, Na Eun 'A Pink' Lagi-Lagi Dapat Ancaman Bom)
Namun, di bagian ketiga masih di atap, Byun Hyuk nampak sedih dan tidak begitu bersemangat lagi.