Lepas Wamil, Park Yoo-chun Akan Gunakan Waktu untuk Merenung Diri

Siska Maria Eviline, Jurnalis
Jum'at 25 Agustus 2017 20:36 WIB
Park Yoo-chun. (Foto: Koreaboo)
Share :

Lepas dari Black Eyed Peas, Fergie Siap Rilis 'Double Dutchess' September 2017

Rumor pernikahan Park dan Hwang pada September mendatang, bocor sekitar bulan April 2017. Sejak itu, porsonel JYJ dan cucu pendiri Namyang Dairy Product Co yang diketahui sebagai seorang sosialita itu, tak jauh dari sorot media dan publik, terutama penggemar Park.

Hal inilah yang kemudian memacu Hwang untuk mengakhiri hubungannya dengan Park pada Juli silam. Hwang juga dikabarkan menghapus akun Instagram pribadinya setelah putus dengan Park. Namun pada 27 Juli 2017, sosialita muda itu kembali menggunakan Instagram yang menjadi sinyalemen keduanya berbaikan.

“Aku rasa, Park Yoo-chun memohon agar Hwang Ha Na tetap bersamanya,” komentar salah seorang netizen. Sementara lainnya menuliskan, “Aku tahu dia akan kembali membuka akun Instagram pribadinya. Bagaimana mungkin seorang putri media sosial hidup tanpa akun medsosnya.”

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya