Miliki Investasi, Reza Rahadian: Sudah Lapor Ditjen Pajak Kok!

Sarah Hutagaol, Jurnalis
Rabu 23 Agustus 2017 17:41 WIB
Reza Rahadian (foto: M. Sabki/Okezone)
Share :

(Baca Juga: Dari Lamborghini hingga Ferarri, Deretan Mobil Mewah Syahrini yang Diincar Petugas Pajak)

Selain itu, untuk ibundanya, pemain film Rudy Habibie ini menyiapkan investasi untuk kesehatan ibunya. Sehingga jika jatuh sakit tak membuatnya bingung untuk membayarnya.

"Kalau ibu saya, kesehatan. Ibu saya jangan sampai masuk rumah sakit dan bingung bayarnya gimana," tambah Reza.

(Baca Juga: Terungkap! Kisah Sukses Reza Rahadian dan Beberapa Hal yang Memengaruhi Hidupnya)

Sedangkan untuk dirinya sendiri, Reza memiliki investasi jiwa, kesehatan, dan tabungan jangka panjang. Selain itu, ia juga memiliki beberapa investasi di bidang properti, namun dirinya tak ingin memberitahu secara detail.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya