Bukan hanya tak menyutujui hubungan sang anak. Ibu dari Widuri juga sempat memiliki feeling tidak baik terhadap Jupiter.
"Pendapat mama, 'tuhkan omongan orangtua enggak ada yang enggak bener'," ungkap Widuri saat Jupiter kembali terjerat dalam narkoba.
Kendati tak menyetujui hubungan sang anak, namun Widuri mengaku ibundanya tak melarang dirinya untuk menjalin silaturahmi dengan Jupiter.
(Baca juga: Widuri Agesti Sedih Gagal Dinikahi Jupiter Fortissimo )
"Mama masih izinin aku ketemu, tapi susah. Rencananya aku tuh mau jenguk dia hari ini tapi dia sudah pindah ke Lido, jadi enggak bisa ditengok sebulan," tandasnya.
(edh)