Uya mengaku tak khawatir dengan semua tudingan miring tersebut. Terpenting baginya, beberapa sahabat dari kalangan dokter hewan mengetahui kalau ia bersungguh-sungguh ketika merawat hewan peliharaan.
"Orang-orang yang kenal saya dokter yang mengurus kucing saya tahu bagaimana saya merawat kucing dengan baik," pungkasnya.
(kha)