Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Harapan Tora Sudiro ke Cucu Pertama: Semoga Lebih Baik dari Saya 

Ravie Wardani , Jurnalis-Selasa, 24 Juni 2025 |03:05 WIB
Harapan Tora Sudiro ke Cucu Pertama: Semoga Lebih Baik dari Saya 
Tora Sudiro sambut kelahiran cucu pertama
A
A
A

Selain itu suami Mieke Amalia ini juga meyakini bahwa panggilan Bab mudah untuk diucapkan oleh cucunya ketika mulai belahar berbicara.

"Karena kemarin-kemarin itu semua panggil aku kan Bab, ya. Anak-anak aku, mungkin belakangan juga fans-fans aku. Terus teman-teman aku juga panggilnya Bab, Bab, Bab, gitu," kata Tora Sudiro. 

"Ini juga pinginnya dipanggil Bab juga sama si bayi ini. Karena gampang juga kan. Sebelum dia bisa panggil Papa atau Ayah Mungkin panggil Bab lebih gampang gitu kan. Yaudah, saya jadi Babung, Bapak Akung," imbuh Tora.

Seperti diketahui, baby Noa lahir dengan berat 3,8 kilogram dan panjang 48,5 cm. Cucu Tora Sudiro itu lahir dari anak pertama yang bernama Nabila Sudiro, dari istri sebelumnya, Anggraini Kadiman.
 

(kha)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement