Judika juga menegaskan jika dirinya selalu menghargai fansnya sehingga tak mungkin dirinya tiba-tiba menghilang tanpa kejelasan yang membuat fansnya khawatir. Judika bukan orang seperti itu.
"Kan pekerjaan ku sebagai penyanyi pasti kalau ada apa-apa aku nggak maksudnya aku bilang sama temen-temen, sama fans aku, gitu aja. Orang yang kenal Judika pasti tau cara Judika seperti apa, nggak mungkin aku hilang-hilang kaya gitu, aku juga perhatiin fans aku," pungkasnya.
(aln)