Diketahui orang tua Atta Halilintar masih berada di Malaysia dan belum bisa kembali ke Indonesia, mengingat masih adanya pandemi Covid-19.
Tidak hadir di acara akad nikah, orang tua Atta akan diwakili oleh keluarganya yang lain.
Di antaranya, Ariyo Tejo (paman Atta), Hestia Faruk (tante Atta), dan Thariq Halilintar (adik Atta). Selain itu, hadir juga Umar Faruk (kakek Atta) dan Yulvia (nenek Atta).
(edh)