JAKARTA - Baru-baru ini melalui akun Youtube Channelnya Atta Halilintar tampak menunjukkan hasil foto preweddingnya dan Aurel Hermansyah kepada kakek dan neneknya. Foto yang diambil di kawasan GBK, Senayan dengan menggunakan adat Padang tersebut rupanya cukup menarik perhatian sang nenek.
"Foto di GBK kita dari pagi, jam 5 pagi sampai jam 11," kata Aurel mencoba menjelaskan foto yang ditujukkan Atta pada kakek neneknya.
"Nih, nek. Tadi pakai adat Padang," ucap Atta.
Baca Juga: