Melihat unggahannya tersebut netizen pun langsung bereaksi. Tak sedikit malah komentar pujian yang diterima oleh raper tersebut. Hal itu tak terlepas dari tampilan Younglex kala itu yang tak seperti biasanya. Bahkan adapula netizen yang menyebut dirinya bak orang Korea. Foto ini pun berhasil disukai oleh 44 ribu orang lebih.Β
"Opppaaaa @young_lex18 ganteng bangeeetπππ," tulis @slaila98.Β
"Keren juga bang klo gk pake topi," tulis @avix_13.Β
"Abangggggβ€β€ππππ," tulis @amandarhmdni.
(ade)