Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

KALEIDOSKOP 2016: Hentakan Simple Plan Hingga DJ Snake Ramaikan Konser Musik Indonesia

Raynaldi Wahyu , Jurnalis-Kamis, 22 Desember 2016 |17:20 WIB
KALEIDOSKOP 2016: Hentakan Simple Plan Hingga DJ Snake Ramaikan Konser Musik Indonesia
Simple Plan (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA – Perhelatan konser musik di Indonesia tentu menjadi hal yang ditunggu-tunggu oleh para penikmat musik Tanah Air. Okezone berhasil menyaksikan langsung sejarah megahnya konsep maupun line up keren yang disajikan oleh pihak penyelenggara.

Berikut beberapa konser musik di Indonesia yang paling hits dan tak terlupakan.

1. Soundrenaline 2016

Pagelaran yang disebut-sebut festival musik terbesar di Indonesia ini sukses menyedot 101.520 pengunjung selama dua hari, yaitu 3 & 4 September 2016. Wajar saja, Soundrenaline 2016 yang kembali digelar di Garuda Wisnu Kencana (GWK) ini menghadirkan 73 musisi Indonesia serta tiga band mancanegara yang terbagi dalam lima panggung.

Musisi dari beragam jenis musik, mulai pop, rock, jazz, reggae, sampai EDM tersaji indah di bawah langit Pulau Dewata. Mereka di antaranya Burgerkill, NTRL, /rif, Tulus, RAN, Isyana Saraswati, Shaggydog, Sheila On 7, Efek Rumah Kaca, Neonomora, Barasuara, Elephant Kind, Goodnight Electric, Maliq & D’Essentials, Dipha Barus KPR (Kelompok Penerbang Roket), Steven Jam, Shaggydog, Joni Agung, Jamrud, DDHEAR (Dialog Dini Hari + Endah N Rhesa), Kahitna, Mocca, serta Simple Plan, The Temper Trap, Bloc Party, dan masih banyak lainnya. 

2. Djakarta Warehouse Project (DWP) 2016

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement