Penyanyi Via Vallen Umumkan Kehamilan Anak Kedua: Mas Agham Bakal Punya Adik 

Ravie Wardani, Jurnalis
Senin 05 Januari 2026 12:17 WIB
Via Vallen
Share :

JAKARTA - Kabar bahagia datang dari keluarga pedangdut Via Vallen. Ia secara resmi mengumumkan tengah mengandung anak kedua. 

Kabar bahagia ini dibagikan Via Vallen melalui unggahan foto keluarga di Instagram. Momen itu menggambarkan keharmonisan yang hangat di tengah liburan ke Hokkaido, Jepang. 

Dalam foto tersebut, Via membagikan penampilannya bersama sang suami, Chevra Yolandi, dan putra pertama sulung mereka, Agham. 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya