Ahmad Dhani Gratiskan Kafe dan Resto Putar Lagu Dewa 19

Ravie Wardani, Jurnalis
Kamis 07 Agustus 2025 08:05 WIB
Ahmad Dhani Gratiskan Kafe dan Resto Putar Lagu Dewa 19. (Foto: Instagram/@ahmaddhaniofficial)
Share :

Penggunaan musik di tempat usaha, seperti restoran dan kafe, sebenarnya sudah diatur lewat Surat Keputusan Menteri Hukum dan HAM Nomor HKI.2.OT.03.01-02 Tahun 2016.

Dalam regulasi tersebut diatur bahwa pemilik usaha yang memutar lagu secara komersial wajib membayar royalti kepada pencipta lagu dan pemilik hak terkait.

Adapun besaran royalti tersebut diatur sebagai beriku: untuk pencipta lagu sebesar Rp60.000 per kursi per tahun. Sementara untuk hak terkait (artis/label musik) sebesar Rp60.000 per kursi per tahun).*

(SIS)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya