Azizah Salsha Kaget Dirumorkan Hamil : Heboh Sendiri

Nurul Amanah, Jurnalis
Jum'at 13 Desember 2024 14:45 WIB
Azizah Salsha Kaget Dirumorkan Hamil : Heboh Sendiri (Foto: IG Azizah)
Share :

Dia justru berterima kasih karena baginya segala hujatan yang dialamatkan kepadanya akan berbuah pahala untuknya.

"Bikin berita sendiri, heboh sendiri, ngehujat sana-sini. Makasih transferan pahalanya," ujar Zize.

Diketahui rumor kehamilan Zize juga semakin menguat karena netizen menghubungkan foto tersebut dengan unggahan ibunda Zize yang membagikan potret masa kecil Zize dengan keterangan doa 'Rabbi habli minnanasholihin' dimana bermakna agar diberi keturunan yang Sholeh dan Sholehah. 

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya