Mengejutkan, Asri Welas Gugat Cerai Galiech Ridha Rahardja

Ayu Utami Anggraeni, Jurnalis
Selasa 26 November 2024 15:32 WIB
Mengejutkan, Asri Welas Gugat Cerai Galiech Ridha Rahardja (Foto: Ist)
Share :

Adapun alasan di balik gugatan cerai tersebut tidak diungkapkan karena merupakan ranah pribadi pasangan tersebut.

Sebagai informasi, Asri Welas dan Galiech Ridha Rahardja menikah pada tahun 2007. Dari pernikahan ini, mereka dikaruniai tiga anak laki-laki, yaitu Rajwa Gilbram Ridha Rahardja, Rayyan Gibran Ridha Rahardja, dan Renzo Gibrar Ridha Rahardja.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya