Nathalie Holscher Rawat Adzam Sendirian di Rumah Sakit

Nurul Amanah, Jurnalis
Kamis 26 September 2024 09:34 WIB
Nathalie Holscher Rawat Adzam Sendirian di Rumah Sakit (Foto: IG Nathalie)
Share :

Tapi di sisi lain, beberapa netizen justru menasehatinya karena menurut mereka sudah menjadi resiko bagi Nathalie untuk mengalami situasi tersebut karena dirinya telah memutuskan bercerai.

"Semangat kak, semoga Adzamnya cepat sembuh," tulis @yuw**

"Sabar dan semangat terus ya," tulis @ad***

"Kalau mau full perhatian dan kasih sayang dari ortu untuk anak jangan pisah mba yaa," tulis @jih**

"Makanha sebelum pisah mikir mateng mateng mbak ada anak, resiko bercerai ya anak jadi korban," tulis @nan**

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya