Ustadz Derry Sulaiman Didatangi Dali Wassink Lewat Mimpi, Ini Pesannya

Ravie Wardani, Jurnalis
Senin 16 September 2024 16:05 WIB
Ustadz Derry Sulaiman Didatangi Dali Wassink Lewat Mimpi, Ini Pesannya (Foto: IG Ustadz Derry)
Share :

Lebih lanjut, Jennifer dikatakan Derry juga rutin bertukar pikiran dengannya soal tata cara umrah dan ajaran Islam.

Derry pun optimis Jennifer bisa terus menjadi pribadi yang lebih baik lagi untuk anak dan agamanya.

"Yang jelas Jennifer itu dia belajar agama. dia punya dasar, punya bassic, punya ilmu agama. Cerdas kok dia, mandiri," ucap Derry Sulaiman.

"Jadi Jennifer itu sampai Jakarta aku tawari mau dijemput nggak, dia nggak mau. Disiapkan hotel dia nggak mau. Pokoknya dia nggak mau ngerepotin orang," tandasnya.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya