Netizen pun ikut bahagia lantaran Larissa akhirnya menemukan tambatan hatinya yang baru usai bercerai dari Alvin Faiz. Sosok yang terlihat begitu menyayangi dirinya dan anaknya, Yusuf.
"Aku putar berkali-kalo kayak, maasya Allah, ga semua lelaki loh berani gitu depan publik hihi," tulis @fr***
"Definisi muncul pelangi setelah hujan, Masya Allah digantikan oleh Allah dengan yang jauh lebih segalanya, bahagia terus Cici cantik," tulis @sub***
"Biasanya kalo liat yang kayak gini suka geli aja gitu tapi kali ini bener-bener baper," tulis @nur**
(aln)