Ada Darah Jerman, Jerome Kurnia Optimis Der Panzer Juara Piala Dunia 2022

Raden Yusuf Nayamenggala, Jurnalis
Kamis 24 November 2022 08:30 WIB
Jerome Kurnia (Foto: MPI)
Share :

Jerome mengaku tidak mendukung penuh dan kurang begitu antusias dengan Piala Dunia 2022, tapi dia tak menampik bahwa akan menonton pertandingan babak puncak nanti.

"Enggak bisa munafik juga sih, pasti gue bakal nonton semi final atau final, tapi enggak kaya dulu yang ngikutin dari babak 16 besar dan 8 besar," jelas Jerome.

(aln)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya