Persatuan Dukun Indonesia Laporkan Pesulap Merah ke Polisi, Bintang Emon: Lupa Jati Diri

Arya Ravato Bagasraga, Jurnalis
Jum'at 12 Agustus 2022 21:01 WIB
Bintang Emon (Foto: IG Bintang Emon)
Share :

JAKARTA - Pesulap merah yang bernama asli Marcel Radhival diamuk oleh Persatuan Dukun Indonesia belum lama ini. Mereka menilai sang pesulap telah menghina profesi dukun.

Persatuan Dukun Indonesia juga sudah melaporkan Pesulap Merah ke polisi. Keputusan mereka mengambil jalur hukum justru diledek oleh Bintang Emon.

"Mungkin lupa jati diri," tulis Bintang Emon di keterangan unggahan Instagramnya.

Dalam video yang diunggah, Bintang Emon menertawakan headline pemberitaan tentang Persatuan Dukun se-Indonesia yang melaporkan Pesulap Merah karena membuat mereka sepi job.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya