Afgan Klarifikasi Kabar Menikah, Netizen: Ya Allah Kena Prank

Santi Florensia Sitorus, Jurnalis
Jum'at 08 Juli 2022 12:30 WIB
Share :

Seperti diketahui, Afgan bikin geger jagat maya setelah membagikan cuplikan video tunangan. Namun, yang menjadi sorotan ketika dia menyematkan cincin ke jari manis seorang wanita yang identitas hingga wajahnya masih dirahasiakan.

warganet yang menduga kalau calon istri Afgan itu adalah Malika Bestari. Pasalnya, mereka diisukan memiliki hubungan spesial. Hingga saat ini belum buka suara memberi penjelasan soal kedekatan mereka.

(FLO)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya