Pengin Tambah Kaya di Umur 32, Atta Halilintar Minta Tips Sukses ke Dorce Gamalama

Hasyim Ashari, Jurnalis
Rabu 26 Januari 2022 14:23 WIB
Atta Halilintar. (Foto: Instagram)
Share :

Atta juga mengungkap bahwa kondisi kesehatan Dorce sudah mulai membaik. Bahkan, Atta mengatakan Dorce masih mengingat masa kecil Aurel dengan Krisdayanti.

"Alhamdulillah masih semangat. Masih inget bahkan Dorce inget dulu mimi (Krisdayanti) pas Aurel masih kecil dulu ketemu sama mimi pas nyanyi," tutur Atta.

Atta berharap Dorce bisa segera sembuh dan bisa menginspirasi banyak orang-orang muda serta terus menghasilkan banyak karya.

"Harapannya semoga bunda Dorce segera sembuh dan banyak menginsipirasi anak-anak muda serta terus menghasilkan banyak karya dikariernya," tutup Atta.

(dwk)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya