Kisruh Perceraian dengan Kalina Oktarani, Vicky Prasetyo: Aku Belum Talak

Lintang Tribuana, Jurnalis
Sabtu 15 Januari 2022 17:01 WIB
Kalina Oktarani dan Vicky Prasetyo (Foto: Instagram Kalina)
Share :

JAKARTA - Presenter Vicky Prasetyo menanggapi kabar keretakan rumah tangganya dengan Kalina Oktarani. Dia mengaku, belum mengucapkan talak kepada Kalina.

"Dari pribadi aku belum ada talak. Jadi kalo misalkan bercerai, ya dari Kalina kalo dia bilang perpisahan ya," ujar Vicky, ditemui di kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat.

Baca Juga:

Kalina Oktarani Mantap Bercerai dengan Vicky Prasetyo, Alasannya Bikin Kaget

Vicky Prasetyo dan Kalina Oktarani Cerai, Begini Kondisi Sebenarnya

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya