Seakan mengamini pernyataan sang suami, Aurel Hermansyah juga mengaku, masih tahap belajar untuk menutup aurat. Dia berharap, mendapatkan dukungan dan doa atas usahanya tersebut.*
Baca juga:
Puasa Pertama Tanpa Aurel, Ashanty Berusaha Legawa
(SIS)