Kebaya Krisdayanti Dinilai Tak Seragam, Ashanty Buka Suara

Pernita Hestin Untari, Jurnalis
Kamis 18 Maret 2021 09:45 WIB
Ashanty (Foto: Youtube)
Share :

Ashanty juga menegaskan dalam rangkaian acara lainnya pihaknya pun akan menerapkan hal yang sama. Terlebih nantinya bajunya dengan Aurel akan berbeda saat syukuran hingga akad.

"Baju Aurel di akad sama syukuran nanti juga bajunya enggak boleh sama kayak kita. Nanti Aurelnya apa, aku, mas Anang, Azriel, Arsy, Arsya warnanya beda. Dan mba KD entah bawa siapa nanti juga beda," ungkapnya.

(edh)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya