Kompak dengan Gisel, Michael Yukinobu Ikut Absen di Sidang Penyebar Video 19 Detik

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Kamis 04 Maret 2021 14:30 WIB
Michael Yukinobu de Fretes (Foto: Adiyoga/Okezone)
Share :

JAKARTA - Michael Yukinobu de Fretes mengikuti jejak Gisella Anastasia untuk absen di sidang pelaku penyebar video syur 19 detik.

“MYD tidak bisa hadir juga,” kata Odit Megonondo selaku Kepala Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (4/3/2021).

Alasan pria yang akrab disapa Nobu itu untuk melegalkan ketidakhadirannya pun identik dengan Gisel. “Ada keperluan yang tidak bisa ditinggalkan juga,” jelas Odit.

Baca Juga:

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya