Kendati demikian, jika dibanding kedua sahabatnya tersebut, Anang menyebut bahwa Ashanty lah yang paling top. Sebab, ibu kandung dari Arsy dan Arsya tersebut rela menemani dirinya menjalani operasi.
"Tadi sebelum operasi Lasso telepon, sahabat gue satu itu cerewet banget kayak perempuan, tapi dia perhatian banget sama gue. Lasso top, Judika top. Tapi yang paling top adalah istri gue yang mau nemenin hari ini," tukasnya.
(aln)