Mantan vokalis grup musik Stinky itu mengaku, kepribadian Sule sangat berbeda saat berada di belakang kamera. Dia menilai, Sule tak banyak bicara dalam kehidupan nyata.
“Mungkin, Sule lebih memilih menyimpan tenaganya untuk beraksi di depan kamera,” ujar Andre menambahkan.*
Baca juga: Salmafina Sunan Akui Orangtua Belum Terima Keputusannya Pindah Agama
(SIS)