Dituding Pansos Lewat Atta Halilintar, Liza Aditya Ancam Lapor Polisi

Adiyoga Priambodo, Jurnalis
Kamis 31 Oktober 2019 12:24 WIB
Liza Aditya. (Foto: Instagram/@lzadtya)
Share :

“Jadi masalah ini tak ada hubungannya dengan pansos. Tudingan seperti itu (pansos) justru merugikan klien kami. Persoalannya, mereka pernah bekerjasama dalam penggarapan video klip single Liza,” imbuh sang pengacara.

 

Enggan permasalahan melebar, Sunan mengaku, akan mengambil langkah tegas terkait kasus tersebut. Saat ini, pihaknya tengah mengumpulkan berbagai bukti untuk bisa membawa permasalahan tersebut ke muka hukum.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya