Debut Main Film, Berapa Honor Atta Halilintar?

Vania Ika Aldida, Jurnalis
Rabu 04 September 2019 09:47 WIB
Atta Halilintar (Foto: Instagram/@attahalilintar)
Share :

Pria 24 tahun ini mengungkapkan pengalaman menarik selama syuting Kembalinya Anak Iblis, yakni dimarahi oleh sutradara Rudy Soedjarwo. Namun ia mengatakan bahwa omelan sang sutradara sangatlah membangun untuk dirinya yang baru saja terjun ke dunia akting.

"Saya masih awam waktu itu, kalau mas Rudy keras saya akan ikut. Tapi kalau dibentak ya saya pulang. Ya saya belajar di situ, jadi bagaimana kalau kita jadi pemain yang baik harus terima teguran, kritik, dan saran," jelasnya sembari tertawa.

Baca Juga: Helmalia Putri Mesra dengan Indra Bruggman, Netizen: Sebentar Lagi Jadi Halal

"Kritikannya dari mas Rudy, tapi banyak belajar dari mas Rudy. Dia kasih masukan yang bagus buat aku. Kalau saya sebagai manusia enggak mau dikritik, saya salah. Selagi tidak kasar, itu bagus ya," tukasnya.

(LID)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya