Soal keterangan dari para saksi Tsania Marwa, Atalarik mengaku kecewa. Akan tetapi ia mengaku pasrah, sebab saksi tersebut sudah disumpah.
"Ya lumayan (kecewa), Bismillah saja kan sudah disumpah atas nama Allah, biar Allah yang menuntut, saya enggak bisa apa-apa, saya pasrah saja. Biar Allah," ungkap Atalarik Syach.
"Kan saksi sudah disumpah, saya enggak mikirin perasaan saya lagi, kecewa apa tidak," tukasnya.
(edh)