Singapura Terserang Virus Cacar Monyet, Ruben Onsu Pastikan Sarwendah Aman

Ady Prawira Riandi, Jurnalis
Kamis 16 Mei 2019 20:26 WIB
Ruben Onsu (Foto: Okezone)
Share :

JAKARTA - Virus cacar monyet atau monkeypox kini sedang melanda negara tetangga, Singapura. Pemberitaan cacar monyet ini membuat Ruben Onsu menjadi sorotan.

Seperti diketahui, saat ini Sarwendah sudah berada di Singapura untuk melahirkan anak keduanya. Namun Ruben Onsu mengaku tak khawatir dengan kondisi di Singapura saat ini. Ia tak ingin menanggapi permasalahan ini dengan berlebihan.

Baca Juga: 

Ashanty Undang Selebritis Buka Puasa, Netizen: Syahrini Enggak Diajak?

Melahirkan Putra Pertama, Tasya Kamila Diinduksi Sampai 4 Kali

"Ngapain takut, jatuhnya lebay. Wendah sudah tahu apa yang harus dia lakukan kok. Jadi enggak usah berlebihan," kata Ruben saat ditemui di Jakarta Selatan, Kamis (16/5/2019).

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya