Nyanyikan Lagu Jawa, Jogja Hip Hop Foundation Manggung Sampai ke Luar Negeri

Hana Futari, Jurnalis
Sabtu 09 Maret 2019 17:15 WIB
Foto: Instagram
Share :

Dengan tingkat kreativitas yang tinggi, di tahun 2006 hingga 2009, pelantun lagu Jogja Istimewa ini pun memulai proyek eksplorasi karya puisi Indonesia dan puisi tradisional yang dikemas dalam hip hop.

Karya puisi Hip Hop mereka dapat dinikmati dari album kompilasi Poetry Battle 1 dan Poetry Battle 2. Masing-masing dari album tersebut dirilis pada 2007 dan 2008.

Tak hanya melalui album Hip Hop puisi tersebut, Jogja Hip Hop Foundation juga meluncurkan karya berbentuk film dokumenter. Lewat film berjudul Hiphopdiningrat dan The Tales of Javanese Hip Hop, mereka menceritakan kisah perjalanan selama 8 tahun berkarya.

Baca juga: Usai Minta Maaf ke Denny Sumargo, DJ Verny Hasan Curhat Lagi di Instagram

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya