3 Kejadian Mistis di Rumah Sule Bikin Merinding

Rena Pangesti, Jurnalis
Jum'at 14 Desember 2018 15:13 WIB
Foto: Dok Okezone
Share :

Belum usai benda-benda di rumah Sule retak dan jatuh, secara tiba-tiba hal aneh lainnya adalah matinya burung yang ada di bagian atap rumah Sule. Sama dengan dua kejadian sebelumnya, tewasnya burung tersebut terjadi sesaat sebelum adzan Magrib.

“Kalau burung itu ada di rooftop, dia kan lewat terus pas mau Magrib bruk, jatuh dan mati gitu aja,” kata Sule singkat.

Atas tiga kejadian tersebut, Sule pun memang percaya bahwa hal tersebut memang berpengaruh pada hal-hal mistis di rumahnya. Namun, alih-alih merasa takut Sule justru lebih berpasrah diri pada sang Pencipta.

“Ketemu sama orang pinter terus saya ngobrol, emang sih di rumah katanya ada jurig. Tapi kan dimanapun itu pasti ada. Ya tinggal kita aja gimana berserah sama Allah,” pungkasnya. (sus)

(kem)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya