Ya Ampun! Gara-Gara Kasus Pornografi Anak, Mark Salling Bakal Hadapi Hukuman 7 Tahun Penjara

Siska Permata Sari, Jurnalis
Kamis 05 Oktober 2017 18:41 WIB
Mark Salling dalam Serial Glee (foto: Fox)
Share :

Kemudian, wanita itu akhirnya melaporkannya ke polisi. Salling akhirnya ditangkap di rumahnya di Sunland, California pada bulan Desember 2015 karena memiliki gambar porno tentang anak 10 tahun dalam situasi seksual.

Parahnya, menurut laporan New York Daily News, kepolisian menemukan lebih dari 50.000 foto dan video di laptopnya serta 4.000 lainnya di flash drive. Demikian dilansir dari Dailymail, Kamis (5/10/2017).

(Baca Juga: Patah Hati! Niall Horan 1D Berkencan dengan Olympia Valance)

(fid)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Celebrity lainnya