Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pongky & Sophie Tak Mau Masalah Pribadi Dikonsumsi Publik

Edi Hidayat , Jurnalis-Jum'at, 27 Juli 2012 |12:01 WIB
Pongky & Sophie Tak Mau Masalah Pribadi Dikonsumsi Publik
Pongky & Sophie (Foto: Okezone)
A
A
A

JAKARTA - Setiap rumah tangga pasti memiliki masalah. Namun ada beberapa cara yang dilakukan pasangan Pongky Barata dan Sophie Navita untuk tetap kompak dan jauh dari gosip.

"Kita mencoba simple dan sabar, permasalahan itu tidak harus hari itu diselesaikan. Kadang kita bisa nunggu dua sampai tiga hari, karena dalam kondisi itu kita lebih bijak memutuskan. Kita harus mau mengerti perasaan pasangan," kata Pongky saat ditemui di Panet Hollywood, Jakarta Selatan, Kamis 26 Juli 2012.

Selain itu, Pongky dan Sophie tidak mau masalah rumah tangganya sampai diangkat ke publik. Pongki lebih suka menonjolkan karya ketimbang hal-hal pribadinya.

"Masalah dalam rumah tangga pasti ada. Tapi kita enggak mau masalah pribadi jadi konsumsi publik. Kita lebih suka nunjukin karya," tandas Pongky.

(ega)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita celebrity lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement