NIA Ramadhani kalau foto punya beberapa gaya andalan. Seperti pose senyum juga melet.
Dua-duanya bikin penampilan Nia Ramadhani sangat khas. Apalagi kalau melet, duh siapa sih yang enggak luluh.
Lihat saja foto pertama ini, Nia foto sambil ngaca, ekspresinya melet. Ia pun pamer body seksi dan sengaja pamer bra.
Penampilan Nia dengan baju terbuka ini membuat netizen heran. Hampir semua menyinggung Nia dan status hajinya.
"Bu Hajjah," kata netizen.