Musisi Ahmad Dhani tampil nyentrik saat mengikuti sidang lanjutan perkara pencemaran nama baik dengan agenda tanggapan JPU atas eksepsi di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Kamis 14 Februari 2019. Dalam sidang kali ini terdakwa Ahmad Dhani memakai peci warna hitam yang cukup tinggi.
(sya)