Presenter Indy Barends menjenguk sahabatnya yang juga presenter Indra Bekti usai dioperasi. Momen ini terekam video yang dibagikan melalui channel Youtube Cherry Wish. Indy mengajak Bekti berbicara dan bercanda.
Â
Indy juga menyampaikan rasa sayangnya dan dijawab oleh Bekti. Indy juga meminta sahabatnya agar semangat untuk cepat sembuh Bekti hingga kini masih dirawat intensif pascaoperasi akibat pendarahan di otak.
Â
Atribusi: Youtube/cherry wish
Â
Tim Liputan iNews
(fru)